Pages

Subscribe:

Ads 468x60px

Labels

Social Icons

Jumat, 23 November 2012

Ilmu Kesehatan Olahraga

Recovery merupakan kondisi tubuh sebelum menghadapi perlombaan. Dapat juga diartikan sebagai proses pemulihan/pengembalian kembali fungsi-fungsi tubuh setelah melakukan aktivitas dengan intensitas
maksimal menuju homeonstatis(normal).

Faktor yang mempengaruhi Recovery
  1. usia atlet (usia diatas 25 tahun memerlukan waktu recovery yang lebih lama ; usia dibawah 18 tahun perlu istirahat lebih lama sebelum latihan). Karena pada usia 18 tahun organ aktifitas menurun bila dilakukan aktivitas terjadi peningkatan yang tidak secara signifikan maka memerlukan keseimbangan pada pembentukan prostaqlandine yang lebih lama.
  2. Pengalaman (berpengaruh kepada adaptasi psikologi)
  3. Jenis Kelamin (wanita lebih lambat karena faktor hormonal)
·         hormon.     :     wanita     = proquesterone
laki-laki  =Testoterone
karena hormone wanita yang meningkat mempengaruhi kemampuan prostatlagin, untuk menstabilisasi neoro muscle junetion sehingga sedikit lebih lama dari pada laki-laki untuk recovery
4.       factor tempat berlatih (berlatih ditempat dingin memacu produksi hormone regerative seperti hormone pertumbuhan).
5.       Freedom of movement
6.       Tipe serabut otot ( otot fast twich lebih cepat melakukan recovery dibandingkan dengan slow twich)
7.       Jenis latihan (aerobic Vs anaerobic ; latihan endurance lebih banyak recovery dibandingkan latihan sprint)
8.       Factor psikologis ( atlet yang tertekan perlu waktu lebih lama untuk recovery)
9.       Kemampuan melepaskan diri dari trauma cedera
10.   Ketersediaan mikro neutrion tubuh (vitamin,mineral, protein, lemak, dan karbonhidrat)
sumber info             ; Drs. Maskur ahmad.,, M.kes

0 comments:

Posting Komentar

komentar anda adalah inspirasi saya